Ibadah Qurban dan Keutamaannya
Islam bukanlah agama yang hanya mengajarkan ibadah kepada Allah Ta’ala, akan tetapi agama ini juga mengajarkan ajaran sosial yang memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia yakni melalui ibadah qurban yang istimewa serta lahir dari teladan kita nabi Ibrahim as dan putranya Nabi Ismail as. Allah mengabadikan kisah ini dalam ayat Al Qur’an Surat Ash-Shaffat : …