Februari 2020

Memberi itu Hebat

Menerima adalah berkah Tapi memberi itu adalah anugerah Alangkah indahnya bila memberi bukan hanya sekedar kewajiban Melainkan menjadi kebiasaan Tidak perlu melihat jumlah Tidak perlu melihat rupiah Tidak perlu juga khawatir Justru dengan kamu menyisihkan sebagian rezeki, itu akan membuka  pintu rezeki lain Yg lebih besar lagi Makna kehidupan bisa kamu rasakan Bukan dari seberapa …

Memberi itu Hebat Read More »

Manfaat Sedekah

Bersedekah merupakan perbuatan yang mulia yang termasuk salah satu sunnah yang sangat dianjurkan untuk umat Islam. Bukan hanya umat islam, sedekah juga dianjurkan menurut agama yang lain, karena merupakan perbuatan yang baik dan mulia.

Teruslah Berbuat Baik

Berbuat baik merupakan Perbuatan yang mulia yang telah diajarkan oleh Sang Pencipta yang di contohkan oleh para wali nya di bumi ini. Berbuat baik juga diajarkan oleh agama, baik Islam atau agama apapun, karena setiap manusia fitrahnya adalah baik.

وَأَحْسِنُوا ۛ إِنَّ اللَّهَ يُحِبُّ الْمُحْسِنِينَ

…… dan berbuat baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik. [al-Baqarah/2:195].

Scroll to Top